KPCPEN Undang Warga Teluk Wondama Ikut Webinar Terkait Vaksin Corona
ZONAPAPUA.COM, WASIOR — Komite Penanganan COVID-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPCPEN) bersama Pemerintah Kabupaten Teluk Wondama, akan menggelar web seminar (Webinar) melalui aplikasi Zoom, Senin (23/11/2020) pukul 08.30 – 10.30 WIT. Merujuk pada hal tersebut, KPCPEN mengundang warga untuk ikut serta dalam seminar tersebut. Adapun tema webinar bertajuk ‘Vaksin Aman, Masyarakat Sehat’. Sementara sejumlah narasumber